Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2012

azizah

Gambar
Namaku Azizah, aku murid kelas 3 SD. Mamaku.. dia seorang yang sangat baik dan penyayang. Walaupun jarang bertemu aku karena harus bekerja, tapi mama adalah satu satunya yang aku punya, selain si mbok yang selalu menemaniku setiap hari di rumah. Hari ini aku ditanya temanku, "Mana papa kamu? kok nggak pernah jemput ke seko lah?". Aku bingung, apa itu "papa" ?. Dia bilang papa adalah seorang cowok sama seperti dia. Kok aku nggak pernah lihat dirumahku ada orang seperti cowok. Aku pulang ke rumah, aku bertanya pada mama, apa itu cowok dan apa itu "papa". Tapi entah kenapa mama menangis. Apa aku jahat? aku belum pernah melihat mama menangis. Dan sekarang aku membuat mama menangis. Mama hanya memelukku. Dan bilang "Papa kamu jahat, dia tidak menginginkanmu, sayang. Dia suka memukul mama". Mama terus memelukku erat. Aku menyeka air matanya. Mama terheran melihatku tersenyum. " Kenapa kamu tersenyum? " " Apa papa itu cow

azizah

Gambar
Namaku Azizah, aku murid kelas 3 SD. Mamaku.. dia seorang yang sangat baik dan penyayang. Walaupun jarang bertemu aku karena harus bekerja, tapi mama adalah satu satunya yang aku punya, selain si mbok yang selalu menemaniku setiap hari di rumah. Hari ini aku ditanya temanku, "Mana papa kamu? kok nggak pernah jemput ke seko lah?". Aku bingung, apa itu "papa" ?. Dia bilang papa adalah seorang cowok sama seperti dia. Kok aku nggak pernah lihat dirumahku ada orang seperti cowok. Aku pulang ke rumah, aku bertanya pada mama, apa itu cowok dan apa itu "papa". Tapi entah kenapa mama menangis. Apa aku jahat? aku belum pernah melihat mama menangis. Dan sekarang aku membuat mama menangis. Mama hanya memelukku. Dan bilang "Papa kamu jahat, dia tidak menginginkanmu, sayang. Dia suka memukul mama". Mama terus memelukku erat. Aku menyeka air matanya. Mama terheran melihatku tersenyum. " Kenapa kamu tersenyum? " " Apa papa itu co

PROF AGUNG ENDRO, GURU BESAR TERMUDA UGM

Gambar
Dinobatkan pada Usia 36 Tahun 9 Bulan Muda,santun dan energik terlihat jelas dari sosok Prof Agung Endro Nugroho MSi PhD Apt. Sekilas,orang mungkin tak menyangka jika dia telah menyandang gelar kehormatan sebagai Guru Besar Fakultas Farmasi UGM. Namun, turunnya Surat Keputusan Pengangkatan Guru Besar pada 1 Oktober 2012 lalu, membuat Agung menjadi guru besar termuda di UGM. “Ah,biasa-biasa saja.Saya meyakini setiap dosen memiliki obsesi yang sama untuk jabatan akademik tertinggi ini.” “Jika Tri Dharma Perguruan Tinggi dijalankan secara on the track,saya rasa semua dosen memiliki harapan besar mampu meraih jabatan ini. Cuma masalahnya bisa cepat atau lambat,”ujar Agung. Dengan segudang prestasi yang dimiliki,pria kelahiran Surakarta,15 Januari 1976 ini memang dapat dikatakan cepat dalam meraih jabatan akademik tertinggi tersebut.Agung menuturkan, selama ini dirinya sangat concern di tiga bidang Tri Dha

Sambutan Presiden RI Pada Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke 67

Gambar
 SAMBUTAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA PADA ACARA HARI GURU NASIONAL TAHUN 2012 DAN HARI ULANG TAHUN KE-67 PGRI DI SENTUL INTERNATIONAL CONVENTION CENTER TANGGAL 4 DESEMBER 2012 Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Salam sejahtera untuk kita semua, Para Tamu dan Undangan yang saya muliakan, Pimpinan PGRI dan para Guru yang   saya cintai dan saya banggakan, Alhamdulillah, pada hari yang membahagiakan ini kita kembali hadir di tempat ini, untuk menyatukan langkah kita, dalam rangka memajukan pendidikan nasional kita, dan dalam rangka meningkatkan kemampuan dan kesejahteraan guru di seluruh Tanah Air. Oleh karena itu, atas nama negara dan pemerintah dan selaku pribadi, saya mengucapkan selamat memperingati Hari Guru Nasional Tahun 2012 ini, dan selamat memperingati Hari Ulang Tahun ke-67 PGRI. Saya juga ingin mengucapkan selamat, terima kasih, dan penghargaan yang setinggi-tingginya, kepada semua yang tadi